Bahan pempek:
- 400 gram ikan tenggiri, haluskan
- 200 ml air es
- 200 gram tepung sagu
- 10 sendok makan air
- 4 siung bawang putih,
- 1 ¼ sendok makan garam
- 1 ½ sendok teh merica bubuk
- 1 sendok teh gula pasir
- 20 buah kapri, buang serat, rebus sebentar
- 10 buah cabai merah, haluskan
- 20 butir bawang merah, haluskan
- 2 buah tomat merah, haluskan
- Garam, gula pasir secukupnya
- 1 sendok makan air lemon
- 12 sendok makan air
- Pempek: campur ikan tenggiri halus dengan air es dalam wadah besar. Aduk dengan tangan hingga rata. Masukkan air, bawang putih, garam, merica, gula pasir. Aduk hingga tercampur dan agak kental. Masukkan tepung sagu sedikit-sedikit, aduk rata.
- Bentuk adona bulat, piphkan. Panggang di atas bara api hingga kecoklatan. Angkat.
- Bumbu balado: panaskan 3 sendok makan minyak, tumis bumbu halus hingga harum dan matang benar. Tambahkan garam, gula pasir, air lemon, air. Aduk rata.
- Masukkan pempek panggang dan kapri. Masak sebentar. Angkat, sajikan.
No comments:
Post a Comment